PERSYARATAN UMUM
- Berusia 15 tahun keatas.
- Berkomitmen menyelesaikan pembelajaran hingga tuntas
- Bersedia mengabdi setelah lulus bila diminta oleh Admin. Mengabdi di sini adalah membantu Admin dalam menangani kelas. Ini dilakukan supaya lebih banyak kuota peserta yang dapat diterima dan lebih banyak yang bisa merasakan manfaat dari BIBA Program.
PERSYARATAN TEKNIS
- Memiliki akun Whatsapp aktif.
- Memiliki akun email dan terbiasa mengirim dan menerima email.
- Memiliki koneksi internet yang mendukung.
BIBA Program tidak menetapkan nominal yang harus dibayarkan untuk mengikuti program ini. Untuk pengembangan program, peserta dapat memberikan infaq dengan nominal seikhlasnya.
PROSEDUR PENDAFTARAN
1. Add akun whatsapp 085724710533 kemudian mendaftar dengan format:
Nama – Usia – Pekerjaan – Tempat Tinggal – BIBA program: Bahasa Arab – siap berkomitmen untuk menyelesaikan belajar di program BIBA selama 2 bulan hingga tuntas.
Contoh:
Budi Suseno – 16 tahun – Pelajar SMA – Jakarta – Bahasa Inggris – siap berkomitmen untuk menyelesaikan belajar di program BIBA selama 2 bulan hingga tuntas.
2. Bila data Anda lengkap, pendaftaran Anda akan diterima. Anda akan mendapatkan konfirmasi diterima.
3. Bila Anda telah mendapatkan konfirmasi, artinya pendaftaran Anda diterima. Anda tinggal menunggu kelas (grup whatsApp) dibentuk.
0 comments:
Post a Comment